GameMobile (Android/iOS)

Build Hero Pharsa yang Paling Sakit. Bikin Musuh Ketar-Ketir!

Build Hero Pharsa yang Paling Sakit. Bikin Musuh Ketar-Ketir! – Siapa yang tidak kenal dengan permainan Mobile Legends yang banyak dikenal di masyarakat dari kalangan anak-anak hingga dewasa. Game ini merupakan game MOBA terpopuler yang ada di wilayah Asia tenggara termasuk di negara Indonesia. Aksi laga sengit ditampilkan sehingga jika bermain akan sulit ditinggalkan. Karena ketenarannya, banyak yang mencari informasi tips dan trik memainkan game ini.

Pertarungannya tim 5 vs 5 tentunya harus menyiapkan strategi terbaik. Anda bisa memilih rol apapun yang disukai misalnya tank bagi yang memiliki jiwa pemimpin. Sedangkan bagi seorang inisiator maka mage dan fighter adalah pilihan yang terbaik. Jika seorang eksekutor maka bisa memilih marksman dan assassin. 

Sedangkan bagi yang ingin tetap ada di barisan belakang bisa memilih support sebagai pilihan. Permainan mobile legends ini memiliki banyak pilihan hero yang dimainkan. Tentunya kita harus mengetahui masing-masing berfungsi untuk apa agar tepat. Beberapa orang penasaran dengan build hero pharsa tersakit. Berikut ulasannya!

Hero Pharsa Banyak Dimainkan Pro Player

Land of down memiliki hero terkuat salah satunya adalah Pharsa. Hero yang satu ini merupakan hero mage terampuh di bagian support dengan menggunakan skin paling cantik dan juga banyak digunakan untuk rank. Sejak mobile legends pertama kali dibuka dan banyak orang yang download aplikasi game mobile legends, hero ini sangat terkenal dan berkali-kali di banned.

Ini karena memiliki damage yang cukup besar dan dimainkan oleh pemain pro player mobile legends. Banyak digunakan karena merupakan salah satu mage dengan mobilitas yang cepat dari yang pernah ada. Damage yang dimiliki cukup besar dan areanya sangat luas.

Baca Juga  Rekomendasi Build Hero Paquito yang Bisa Kamu Coba

Namun pharsa akan rentan terhadap serangan dari Hero assassin yang memiliki kemampuan atau effect langsung masuk dan menangkap lawan misalnya Hayabusa, Gusion dan Ling.

Magic Shoes

Magic_Shoes
Magic_Shoes

Memiliki movement speed dan kemampuan yang dinanti oleh banyak player. Magic shoes kerap digunakan untuk hero yang memiliki kemampuan atau skill dengan cooldown yang cukup lama. Dengan sepatu ini maka akan mengurangi sebesar 10% cooldown skill dan juga 40% atribut tambahan movement speed.

Clock of Destiny

Clock_of_Destiny
Clock_of_Destiny

Anda bisa mendapatkan 30 HP dan 5 magic damage untuk setiap 30 detik serta mendapatkan distack hingga 10 kali. Artinya bonus yang didapatkan 300 HP dan 50 magic damage secara percuma. Item yang satu ini sangat baik jika digabungkan dengan lightening truncheon.

Lightning Truncheon

Lightning_Truncheon
Lightning_Truncheon

Jika dikombinasikan dengan item clock of destiny maka efek yang diberikan sangat sakit. Item ini berupa semburan petir dengan cooldown hanya 6 detik saja.

Holy Crystal

Holy_Crystal
Holy_Crystal

Build Hero pharsa tersakit ini digunakan untuk serangan kejutan terhadap lawan. Jika skill digunakan berulang kali maka akan menambah magic damage pada item ini.

Divine Glaive

Divine_Glaive
Divine_Glaive

Item ini cocok digunakan untuk mage dengan damage burst tinggi. Item ini juga dinilai dapat meningkatkan damage hero support. Skill uniknya adalah ketika HP di atas 70% maka efek kunyit bisa ditingkatkan hingga 30%. 

Blood Wings

Blood_Wings
Blood_Wings

Dengan magical power terbanyak maka akan sangat sakit terutama jika blood wings digunakan saat late game. Untuk setiap peningkatan 1 magic power item ini bisa meningkat hingga 1,5 hp.

Dengan beberapa pilihan di atas maka Anda bisa memilih yang cocok untuk digunakan sebagai mage di mid line atau juga di late game. Perhatikan alur permainan dan yang akan dipilih sehingga benar-benar tepat saat menyerang.

Baca Juga  Yuk, Ketahui Tier List dari Game Revived Witch Agar Tidak Salah Karakter!

Akhir Kata

Demikianlah pembahasan mengenai build pharsa tersakit di mobile legends. Anda bisa melakukan download game mobile legends untuk mengetahui performa dari setiap build pharsa yang ada. Pastikan memilih kombinasi yang terbaik agar tim Anda bisa memenangkan pertandingan dengan lebih mudah.

Build item adalah salah satu kunci untuk memenangkan sebuah match di dalam game, namun perlu diketahui juga bahwa faktor lainnya seperti strategi tim, kekompakan tim, pengambilan keputusan dan kelihaian dalam memainkan posisi dan skill dari hero juga sangat mempengaruhi kemenanganmu. Selain itu membuat sebuah rangkaian build item tidak selalu harus mengikuti meta yang ada tapi juga harus melihat situasi dalam permainan, kadangkala pemain harus menambahkan item kondisional untuk mengcounter item lawan.

Terima kasih telah membaca ulasan mengenai game ini dari kami, jika anda menyukai konten dari kami, silahkan ikuti fanspage Visiterang agar anda tetap mendapatkan update menarik dari kami mengenai game, aplikasi, penghasilan dari internet, dan konten mengenai teknologi yang sedang viral lainnya.

Baca juga artikel tentang game lainnya melalui link di bawah ini :

Review Game

Related Articles

Back to top button